Kurikulum

Category

Kegiatan FGD Fakultas Teknik dilaksanakan pada tanggal 21 September 2023 di Hotel Pangeran Pekanbaru. FGD ini bertujuan menjalin kerjasam dalam meningkatkan Indikator Kinerja Utama (IKU) Fakultas Teknik khususnya, Universitas Riau umumnya yang telah dicanangkan oleh Kemendikbudristek. Hal ini mendukung program strategis Rektor Universitas Riau untuk menjadikan Perguruan Tinggi yang unggul. Kegiatan FGD ini secara langsung...
Read More
Program Studi S1 Teknik Sipil melakukan Sosialisasi Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) di Lingkungan Program Studi S1 Teknik Sipil Universitas Riau. Sosialisasi ini mengudang tim MBKM Universitas Riau yang diwakili oleh Dra. Yenita Roza Phd. Sosialisasi dilakukan secara Daring dan Luring. Bertempat di Hotel Pangeran Pekanbaru Riau. Kegiatan ini dilakukan pada 8 Desember 2020.
Read More
Prodi S1 Teknik Sipil mengadakan workshop penyusunan portofolio mata kuliah  kurikulum  MBKM yang diselenggarakan pada tanggal 22 November 2020 di hotel Pangeran Pekanbaru dengan narasumber bpk Dr. Ir. Syamsul Arifin, MT dari Institut Teknologi Sepuluh November Surabaya.
Read More
Sesuai dengan amanat dari Kemendikti tentang program MBKM, maka Program S1 Teknik Sipil melakukan diskusi dengan beberapa program studi  di lingkungan Universitas Riau. Hal ini dilakukan untuk membuka kerjasama pertukaran mahasiswa diantara prodi yang diundang. Program Studi yang diundang saling memberikan info tentang kurikulum yang ada di program Studi mereka, sehingga Program Studi S1 Teknik...
Read More
Diskusi dengan Teknik Sipil Universitas Sriwijaya. Diskusi online dilakukan pada hari Rabu tanggal 22 Juli 2020 jam 13.00 dengan zoom meeting dan ada yang offline.  Narasumber dari Sriwijaya adalah Dr. C. Juliana   (ketua Tim Kurikulum Teknik Sipil Universitas Sriwijaya) dengan didampingi oleh tim kurikulum yang lainnya (Ir. Sarino, MSCE: ketua tim revisi kurikulum, Dr. Taufik...
Read More
Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Jumat tanggal 17 Juli 2020 secara online  dengan menggunakan zoom meeting. Tujuan Kegiatan ini untuk memberikan pengarahan tentang kurikulum IABEE dan mendiskusikan  rancangan kurikulum Teknik Sipil UNRI dengan narasumber Prof. Misri Gozan. Prof. Misri Gozan adalah Ketua Engineering Indonesian Accreditation Board For Education (IABEE) dan Komite Eksekutif Lembaga Akreditasi Mandiri...
Read More
Rekonstruksi dan pembenahan kurikulum 2020 dilakukan sejalan dengan rencana Prodi untuk meningatkan Akreditasi PSS TS ke tingkat Akreditasi Internasional dalam hal ini IABEE (Indonesian Accreditation Board Engineering Education). Kegiatan ini dilaksanakan pada tanggal 13 Juni 2020 menggunakan zoom meeting. Temu Alumni dan stakeholder dilakukan untuk menjaring dan melakukan evaluasi terkait dengan pelaksanaan  kurikulum Teknik Sipil...
Read More
Perumusan Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) Kurikulum Pendidikan Tinggi dengan Pendekatan Outcome Based Education (OBE). Dilakukan untuk menyusun kurikulum OBE untuk mendukung akreditasi LAM Teknik dan akreditasi internasional IABEE.
Read More
Prodi S1 Teknik Sipil melakukan workshop kurikulum berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Workshop dilakukan untuk menyusun kurikulum yang berbasis KKNI dilakukan pada tanggal 3 September 2016.
Read More
Program Studi S1 Teknik Sipil melaksanakan Workshop Penyusunan Panduan Tugas Akhir dan Kerja Praktek beserta Perangkat Kurikulum Berbasis KKNI yg dilaksanakan pada 10 September 2016. Tujuannya untuk melengkapi perangkat pembelajaran untuk menunjang Kurikulum berbasis KKNI.
Read More